Home » Gadget » Tecno
TECNO kaca Mata Pintar

TECNO Perkenalkan Kacamata Pintar Berbasis AI di MWC 2025

Poptekno.com – Pada ajang Mobile World Congress (MWC) 2025, TECNO memperkenalkan inovasi terbarunya di bidang wearable technology dengan meluncurkan AI Glasses dan AI Glasses Pro. Kedua kacamata pintar ini dirancang untuk memberikan pengalaman pengguna yang lebih interaktif melalui integrasi kecerdasan buatan (AI). Desain dan Fitur Utama AI Glasses dan AI Glasses Pro memiliki desain ringan…

TECNO Spark Slim

TECNO Spark Slim: Smartphone Ultra-Tipis dengan Baterai Besar

Poptekno.com – TECNO baru saja memperkenalkan Spark Slim, sebuah smartphone konsep yang mengusung desain ultra-tipis dengan ketebalan hanya 5,75 mm. Meskipun masih dalam tahap konsep, perangkat ini menawarkan spesifikasi menarik yang patut diperhatikan. Desain dan Layar Spark Slim hadir dengan layar AMOLED 6,78 inci beresolusi 1224p dan refresh rate 144Hz. Layar ini mampu mencapai kecerahan…

Phantom V Flip 5G

Spesifikasi Tecno Phantom V Flip 5G dan Harga

Poptekno.com – Tecno Phantom V Flip 5G menggunakan jenis layar AMOLED dengan ukuran 1.32 inci yang memiliki refres rate 60 Hz. ponsel ini di jalan kan pada system operasi android 13 dengan antar muka HiOS Flip. Techno Phantom V Flip 5G ini di bekali dengan chipset MediaTek Dimensity 8050 dengan dukungan CPU Octa-core (1×3.0 GHz…